web analytics
header

TELUR

Telur_Puisi
Sumber : Pinterest

Aulia Ayu Permatasari

Pengurus LPMH-UH Periode 2021-2022

 

Lampu temaram terasa hangat di kepalaku
Tangan gemukku lincah menguliti telur,
dengan isi kepala yang sibuk menari
Alunan nada roman yang begitu lembut,
seakan memaksa untuk turut dalam dialogku dengan Ibu
Ini telur terakhirku,
putih bersih menjadi saksi
Ibu …
Aku masih mencintainya
Bahkan hingga tahun kelima

Related posts:

MAAF, KAMI LUPA HARUS DIAM

Oleh : Mei Salwa Asahara Ia lahir dari rahim sunyi, yang lelah melahirkan kata “maaf” kepada dunia untuk segala bentuk

Tangan Besi Perengut Rezeki

Oleh: Muhammad Supardi Di balik meja kekuasaan kau duduk dengan angkuh,Dengan tangan-tangan besimu, tinta hitam kau gores mencoret harapan.Ketukan palumu